Mungkin anda sedang bingung memilih OS yang tepat untuk PC anda, atau
merasa lisensi Windows terlalu mahal. Mungkin artikel ini bisa menjadi
Inspirasi ;)
Window7 versi terbaru windows yang membawa perbaikan
bagi pengguna Windows, tetapi bagaimana cara membandingkan dengan
Ubuntu dalam dunia nyata?
Mari kita bandingkan Windows Vista dan
Windows 7 yang berlisensi dengan Linux Ubuntu yang open source. Ubuntu
yang di gunakan versi 8.10 dan versi 9.04, Sedangkan Windows Windows
Vista dan Windows 7 32-bit dan 64-bit.
Test yang dilakukan
* Waktu setiap OS yang diperlukan untuk penginstalan.
* Ruang disk yang digunakan dalam standar instalasi.
* Waktu yang diperlukan untuk boot dan shutdown.
* Waktu yang diperlukan untuk menyalin file dari USB ke HD, dan dari HD ke HD.
* Seberapa cepat ia dapat mengeksekusi benchmark Richards.
Untuk memperjelas agar tidak ada kesan dibuat2 berikut beberapa hal yang perlu diperhatika
...
Read more »